Tag: DPR RI
Abdul Mu’ti menyampaikan semangat dan slogan besar Kemendikdasmen, yaitu mencerdaskan dan memajukan bangsa.
JAKARTA, NusaBali - Indonesia menargetkan masuk peringkat 35 besar di Olimpiade 2028 LA (Los Angeles), Amerika Serikat.
JAKARTA, NusaBali - Komisi II DPR RI Periode 2019-2024 meraih rekor dari MURI (Museum Rekor Dunia Indonesia), karena paling banyak menyelesaikan Undang-Undang (UU) dalam masa tugasnya selama lima tahun. Dalam kurun waktu tersebut Komisi II sukses menyelesaikan 160 UU.
Tiga pemain bola keturunan Indonesia yang akan dinaturalisasi yakni Kevin Diks, Noa Johanna Christina Cornelia Leatomu, dan Estella Raquel Loupattij.
JAKARTA, NusaBali - Pemilihan Ketua Koordinatoriat Wartawan Parlemen (KWP) untuk periode 2024-2026 di Wisma DPR RI, Cikopo, Bogor, Jawa Barat (Jabar), Jumat (1/11) malam berjalan aklamasi.
Misi besar Komisi XIII DPR RI adalah aspirasi rakyat dengan jalur pengawasan bisa lebih akuntabel dan transparan
Satu nama yang menjadi kandidat kuat yaitu I Gusti Agung Rai Wirajaya yang merupakan mantan anggota DPR RI empat periode.
JAKARTA, NusaBali - Anggota DPR RI dari daerah pemilihan (Dapil) Bali, Nyoman Parta dipercaya sebagai Kapoksi (Ketua Kelompok Fraksi) PDIP di Badan Legislasi (Baleg) DPR RI masa bakti 2024-2029.
Selain di Komisi VI, Demer juga bertugas di Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKASP) DPR, dia pun akan gencar mempromosikan Bali lewat BKSAP DPR itu
JAKARTA, NusaBali - Anggota DPR RI Periode 2024-2029 Abdul Fikri Faqih menyambut positif rencana pemerintahan baru di bawah pimpinan Presiden Terpilih Pilpres 2024 Prabowo Subianto memecah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menjadi tiga kementerian.
DENPASAR, NusaBali - Kasus pesta kembang api Finns Beach Club yang dinilai menganggu ritual keagamaan Umat Hindu di Pantai Berawa, Banjar Tegal Gundul, Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, Senin (14/10) petang disorot wakil rakyat Bali.
Sebagai fraksi terbesar, PDIP nantinya akan mendapatkan jatah 4 jabatan ketua dan 16 wakil ketua
Partai politik harus mampu mendorong lahirnya politisi berintegritas, memperjuangkan aspirasi publik dan mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik
DENPASAR, NusaBali - Politisi senior Partai Golkar Bali yang juga eks Anggota DPR RI Dapil Bali dua periode, Anak Agung Bagus Adhi Mahendra Putra alias Gus Adhi resmi menyandang profesi advokat.
JAKARTA, NusaBali - Kementerian Koperasi dan UKM terus mendorong pembentukan lembaga penjamin simpanan (LPS) khusus untuk koperasi melalui revisi Undang-Undang Perkoperasian.
JAKARTA, NusaBali - Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono memastikan bahwa rencana implementasi sistem bayar tol tanpa setop atau Multi Lane Free Flow (MLFF) akan tetap berlanjut.
DENPASAR, NusaBali - Kader senior Partai Golkar yang juga Ketua Umum DPP Musyawarah Kekeluargaan Gotong Royong (MKGR) periode 2020-2025, Adies Kadir secara resmi menjabat Wakil Ketua DPR RI periode 2024-2029.
JAKARTA, NusaBali - Calon anggota DPR RI terpilih dari Daerah Pemilihan (Dapil) Jawa Tengah II Jamaludin Malik mengenakan kostum tokoh serial televisi asal Jepang, Ultraman, sebelum pelantikan calon anggota DPR dan DPD terpilih periode 2024-2029 di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (1/10).
JAKARTA, NusaBali - Puan Maharani kembali ditetapkan sebagai Ketua DPR RI periode 2024-2029 dalam Rapat Paripurna di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (1/10).
Topik Pilihan
-
-
-
-
Badung 15 Nov 2024 BMKG Ungkap Tidak Ada Debu Vulkanik di Bali
-
-
-
Badung 14 Nov 2024 Perkuat Komitmen Regional untuk Eliminasi TBC
-
-
Badung 14 Nov 2024 Dua Proyek di Taman Griya Tuai Sorotan
Berita Foto
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Persiapan Padudusan Agung
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Ngerumpi Menuju Diskusi
śarīravāṅmanobhiryatkarmā prārabhate naraḥ nyāyyaṁ vā yadi vā kāryaṁ tasmin siddhiryathāśritā. (Santi Parva, 12.75)